
Download Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah Kabupaten Barito Timur Tahun Anggaran 2024
PENGUMUMAN
NOMOR : 10/PANSELDA.BARTIM/PPPK/XII/2024
TENTANG
PENETAPAN HASIL AKHIR SELEKSI KOMPETENSI CALON PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BARITO TIMUR TAHUN ANGGARAN 2024 PERIODE I
Menindaklanjuti Surat Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara selaku Ketua Tim Pelaksana Seleksi Nasional Pengadaan CASN 2024 Nomor 11378/B-KS.04.03/SD/K/2024 tanggal 29 Desember 2024 perihal Penyampaian Hasil Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis Tahun Anggaran 2024, Nomor 11899/B-KS.04.03/SD/K/2024 tanggal 30 Desember 2024 perihal Penyampaian Hasil Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Kesehatan Tahun Anggaran 2024 dengan ini kami informasikan hal-hal sebagai berikut:
Hasil Seleksi Kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Pemerintah Kabupaten Barito Timur Tahun Anggaran (T.A.) 2024 Periode I adalah sebagaimana tercantum pada Lampiran Pengumuman ini, yaitu:
a. Lampiran I adalah ringkasan hasil Seleksi Kompetensi Tenaga Teknis;
b. Lampiran II adalah ringkasan hasil Seleksi Kompetensi Tenaga Kesehatan;
c. Hasil Seleksi Kompetensi Tenaga Guru akan diumumkan kemudian.
Peserta Seleksi Kompetensi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Pemerintah Kabupaten Barito Timur yang dinyatakan LULUS adalah peserta yang memiliki kode R2/L, dan R3/L sebagaimana terlampir dan berhak mengikuti tahapan selanjutnya. Dengan mengunggah kelengkapan berkas secara elektronik melalui akun masing-masing sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.
Download Pengumuman Hasil Akhir Seleksi PPPK Pemerintah Kabupaten Barito Timur Tahun Anggaran 2024
Untuk Informasi Selengkapnya, Sobat dapat mendownload Pengumuman Hasil Akhir Seleksi PPPK Pemerintah Kabupaten Barito Timur Tahun Anggaran 2024 di sini:
Pengumuman Hasil Akhir Seleksi Pengadaan PPPK Tahap I Kabupaten Barito Timur TA 2024
LAMPIRAN 2 PPPK TENAGA KESEHATAN
Cara Cek Pengumuman Kelulusan Akhir PPPK
Cara Cek Pengumuman Kelulusan Akhir PPPK dan Cara Download Pengumuman Hasil Akhir Seleksi PPPK Tahun Anggaran 2024 dapat Sobat lihat pada video berikut: